Bara dalam Cinta
Share:

Bara dalam Cinta

READING AGE 18+

Hamira Irrier Romance

0 read

Blurb

Arafan El Malik pemilik sebuah perusahaan layanan jual beli online yang terperangkap dalam perasaannya sendiri. Tertangkap basah memiliki hubungan special dengan kekasih sahabatnya saat istrinya sendiri tengah berbadan dua.

Tak berhenti di situ. Saat momen penting kelahiran putri pertamanya, Arafan kembali mengulang kesalahan yang sama. Sang istri- Hanania, harus merelakan kepergian Arafan kembali untuk perjalanan bisnis.

Sebuah kepergian yang justru membuat seorang Arafan El-Malik terjebak dalam skandal besar perusahaan juga kehidupan pribadinya.

"Seperti api yang membara, perasaan itu menghanguskan segalanya. Mulai dari percikan kecil saat awal jumpa sampai pada akhirnya terjalin hubungan yang tidak semestinya."

-Bara dalam Cinta-

***

SEASON 2 (Mulai Part 96)

Bisa dibaca secara terpisah.

Bulrb Season 2

Hanania tiba di kantor Sahabat Belajar setelah melakukan promosi cabang baru untuk lembaga pelatihan itu. Ia yang lupa menjemput Hira tepat waktu hingga terjadi insiden tak menyenangkan, menyebabkan Arafan marah besar. Pasalnya Arafan mengizinkan Hanania bekerja asal tetap memprioritaskan Aiza Hira—putri mereka.

Kodratnya sebagai perempuan memang mengharuskan Hanania berada di rumah untuk mengurus keluarga. Namun, hati kecilnya tak berkata demikian. Ia paham Arafan butuh sokongan dana untuk memulai bisnis baru setelah kehilangan perusahaan yang dirintis. Ia juga mengerti Arafan tak mungkin meminta bantuan. Sayangnya satu kesempatan emas dilewatkan oleh Hanania. Membuat kepercayaan Arafan mulai tersangsikan.

Dapatkah Hanania memberi alasan yang bisa diterima Arafan? Mampukah ia menjelaskan apa yang sebenarnya ia perjuangkan? Yakinkah tak ada yang berubah dalam rumah tangga mereka setelah peristiwa itu menyapa?





Unfold

Tags: revengefatedscandaldare to love and hateCEOdramabxgoffice/work placetrickyaffair
Latest Updated
S2. Epilog

Hanania panggilannya. Anak perempuan dengan arti nama yang dikasihi Allah. Sang ibu memberi nama itu dengan harapan putrinya kelak menjadi anak yang taat. Senantiasa mendapat pertolongan di saat kesusahan datang. Seperti yang diyakini bahwa sebaik-baik penolong adalah Allah S.W.T.

Waktu terus melaju. Bergerak tanpa pernah melambat barang s……

Comment

    Navigate with selected cookies

    Dear Reader, we use the permissions associated with cookies to keep our website running smoothly and to provide you with personalized content that better meets your needs and ensure the best reading experience. At any time, you can change your permissions for the cookie settings below.

    If you would like to learn more about our Cookie, you can click on Privacy Policy.